PENENTUAN KUALITAS BIOGAS UNTUK PEMENUHAN ENERGI SKALA RUMAH TANGGA BERBASIS FUZZY LOGIC
Main Article Content
Abstract
Biogas merupakan gas yang mudah terbakar (metan atau CH4) yang dihasilkan oleh bakteri metanogenik yang terjadi pada material yang dapat terurai (organik) secara alami dalam kondisi anaerob/tanpa oksigen. Komposisi biogas tiap 1 m3 mengandung 50-70 % metan (CH4), 30-40 % karbon dioksida (CO2), 5-10 % H2 , 1-2 % N2, 0,3 % H2O, dan hidrogen sulfida (H2S) dibawab 1 %. Telah dilakukan kajian tentang penentuan kualitas biogas menggunakan logika fuzzy. Metode yang digunakan adalah logika fuzzy mamdani dengan 3 input (CH4, CO2, dan H2S) serta output berupa kualitas biogas (Low, Medium, High). Dihasilkan grafik tiga dimensi berupa pengaruh kadar masing-masing gas terhadap kualitas biogas.
Kata kunci : , kadar gas, fuzzy mamdani, kualitas
Kata kunci : , kadar gas, fuzzy mamdani, kualitas
Downloads
Download data is not yet available.
Article Details
How to Cite
1.
Sa’diyahA. PENENTUAN KUALITAS BIOGAS UNTUK PEMENUHAN ENERGI SKALA RUMAH TANGGA BERBASIS FUZZY LOGIC. narodroid [nternet]. 2015Jul.1 [cited 2024Nov.22];1(2). vailable from: https://jurnal.narotama.ac.id/index.php/narodroid/article/view/65
Issue
Section
Articles