Aspek Hukum Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Pada Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini
Abstract
Degradasi moral yang terjadi di Indonesia mengakibatkan maraknya kasus korupsi. Salah satu bentuk pencegahan efektif diberikan kepada anak pra sekolah melalui jalur pendidikan antikorupsi dengan menanamkan nilai-nilai moral sejak awal, mengingat tumbuh kembang anak yang sangat penting untuk kehidupan dimasa yang akan datang. Riset ini bertujuan untuk menggambarkan penanaman nilai anti korupsi pada anak pra sekolah dengan melakukan telaah pustaka yang diambil dari beberapa sumber utama berupa buku cerita Tunas Integritas yang diterbitkan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Subyek penelitian berupa buku cerita Tunas Integritas terbitan KPK, penelitian ini berjenis kualitatif, pengumpulan data melalu i teknik dokumentasi, dan dianalisis dengan deskriptif analisis isi buku cerita Tunas Integritas terbitan KPK. Output dari riset ini menggambarkan sembilan poin pembelajaran anti korupsi pada anak pra sekolah yaitu a) perhatian sebanyak 18%, b) tanggung jawab 16%, c) kedisiplinan 12%, d) kesederhanaan 12%, e) kejujuran 11%, f) kemandirian 11%, g) keberanian 9%, h) keadilan 7%, i) kerja keras 4%.
Kata kunci : Aspek hukum, Korupsi, Lembaga Pendidikan, AUD
Downloads
Copyright (c) 2021 MOTORIC
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
The author submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to journal MOTORIC, Faculty of Science and Education, Universitas Narotama as publisher of the journal.
Copyright encompasses exclusive rights to reproduce and deliver the article in all form and media, including reprints, photographs, microfilms and any other similar reproductions, as well as translations. The reproduction of any part of this journal, its storage in databases and its transmission by any form or media, such as electronic and mechanical copies, photocopies, recordings, magnetic media, etc will be assigned to journal MOTORIC, Faculty of Science and Education, Universitas Narotama as publisher of the journal.